Sosok Syekh Nuri Al Aghwat, Pemegang Kunci Makam Rasulullah SAW

Putra
Sosok pemegang kunci makam Rasulullah SAW foto: istimewa

JAKARTA, iNewsPonorogo.id - Kaum muslim yang datang ke tanah suci baik saat ibadah Umrah arau Haji pasti tidak melewatkan untuk berziarah di makam Rasulullah Shallahu Alahi  Wassallam. 

Makam Rasulullah SAW sendiri berada di Kompleks Masjid Nabawi, Kota Madinah. Di makam Nabi juga terdapat pintu emas besar dengan hiasan kaligrafi.

Muslimin yang datang atau berziarah, hanya boleh sampai pagar pembatas, tidak boleh memasukinya makam. Kemudian yang diperbolehkan hanya orang-orang tertentu, serta mendapat izin dari Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz Al Saud. 

Sejak dizaman Kesultanan Utsmani, kunci makam Rasulullah Shallallahu'alaihi wassalam dipegang petugas dari Habasyah. Mereka dijuluki sebagai Al Aghwat yang dalam bahasa Indonesia artinya Penjaga.


 

Editor : Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network