Sentra Terpadu Kartini Temanggung Gelar Operasi Katarak Gratis Ratusan Warga Ponorogo

Putra
Sentra Terpadu Kartini Temanggung gelar operasi katarak gratis di Ponorogo foto: iNewsPonorogo.id/Putra

Lanjutnya, Iyan menambahkan bahwa di operasi katarak gratis ini, melibatkan 7 dokter spesialis mata dengan enam unit meja operasi.

“Semua gratis. Biaya ditanggung Sentra Kartini Temanggung, termasuk transport pasien menuju rumah sakit, dan juga diberikan bingkisan,” terangnya. 

Sementara itu, Wakip Bupati (Wabup) Lisdyarita mengungkapkan rasa syukur. Antusias warga yang mengikuti operasi katarak juga tinggi. Semoga bermanfaat untuk masyarakat.

"Terimakasih kepada semua pihak yang terlibat. Semoga bermanfaat bagi masyarakat, semoga penglihatannya kembali terang," pungkasnya. 

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network