Harga Koin Rp1.000 Kelapa Sawit di Marketplace, Ada yang Tembus Rp85 Juta

Faisal Rahman
Harga Koin Rp1.000 Kelapa Sawit di Marketplace (Foto: Tangkapan Layar)

Harga tersebut disesuaikan dengan tahun keluaran koin Rp1.000 kelapa sawit dan kondisinya. David, pedagang mata uang kuno di Pasar Baru, mengatakan harga 1 koin Rp1.000 kelapa sawit maksimal dibanderol seharga Rp10.000.

Sedangkan 1 koin Rp5.000 melati maksimal dijual seharga Rp5.000. Hal itu, bergantung pada kondisi dan tahun keluaran dua koin tersebut.



Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network