Kenalkan Ganjar-Mahfud ke Anak Muda, Relawan Jatim Beragam Ponorogo Gelar Pentas Musik

Putra
relawan Jatim Beragam Ponorogo gelar pertujukan musik foto: iNewsPonorogo.id/Putra

Selain itu, kata Belva, kegiatan ini juga bagian dari bentuk apresiasi dari Ganjar-Mahfud MD terhadap para musisi dan seniman lokal di Ponorogo.

"Kita berikan wadah untuk band-band lokal Ponorogo. Secara bergantian, beberapa band ini tampil untuk menghibur masyarakat," terangnya.

Tak pertunjukan musik, masih menurut Belva, juga dibagikan voucher makan gratis kepada masyarakat yang datang. Dimana tujuannya jelas untuk mendukung pelaku UMKM di Jalan HOS Cokroaminoto.

"Ada 400-voucher makan gratis kita dibagikan kepada anak muda dan warga yang untuk ditukar atau dibelanjakan makanan dan minuman, ke pedagang yang ada di Jalan HOS Cokroaminoto," pungkasnya. 

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network