Cerita Seniman Muda Ponorogo Ajarkan Anak-Anak Seni Rupa

Putra
Seniman ajarkan anak-anak seni rupa foto: iNewsPonorogo.id/Putra

PONOROGO, iNewsPonorogo.id - Membuat karya seni rupa biasanya dilakukan oleh orang dewasa, namun anak-anak di Ponorogo ini, ternyata juga bisa menghasilkan karya yang luar biasa. Kepiawaian mereka tidak terlepas dengan Sanggar Sabuk Janur. 

Sanggar yang ada di Desa Sumoroto, Kecamatan Kauman, Ponorogo ini, mengajarkan dan mengenalkan anak-anak seusia Sekolah Dasar (SD), membuat karya seni rupa.

Kukuh Purwo Adi Laksono, Pengajar Sanggar Sabuk Janur mengatakan dirinya sengaja mengajar anak-anak tersebut, karena tidak banyak tempat atau sanggar yang mengajarkan seni rupa.



Editor : Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network