Aksi Nekat Cewek Bonceng Motor Sambil Selimutan Bikin Geger   

Jaka Samudra
Aksi seorang perempuan pembonceng sepeda motor di Kota Pasuruan, Jawa Timur, yang menutupi seluruh tubuhnya dengan selimut, terekam kamera. Foto: Tangkapan Layar

PASURUAN, iNewsPonorogo.id - Aksi seorang perempuan pembonceng sepeda motor di Kota Pasuruan, Jawa Timur, yang menutupi seluruh tubuhnya dengan selimut, terekam kamera pengguna jalan dan viral di media sosial. Momen berbahaya di Jalan Wahidin Sudirohusodo ini menuai beragam komentar dari warganet.

Dalam rekaman video terlihat seorang pengendara motor matik melintas di jalan tersebut. Sementara itu, penumpangnya, seorang perempuan bercelana jeans dan berkaos merah, secara ironis menutupi kepala hingga seluruh tubuhnya dengan selimut berwarna biru.

Diduga, perempuan tersebut yang juga menggendong anak di depannya, sengaja melakukan hal itu untuk menghindari sengatan panas matahari.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network