Akibat PMK, Produksi Susu Pudak Ponorogo Turun Drastis
Selasa, 21 Juni 2022 | 17:59 WIB
PONOROGO, iNews.id - Produksi susu sapi dari Kecamatan Pudak, Ponorogo, turun drastis, sejak adanya wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Dimana yang awalnya ribuan di satu pengepul saja, kini tinggal ratusan liter per hari.
“Biasanya sebelum PMK, bisa 6000 liter, sekarang tinggal sekitar 400 liter saja,” kata Utomo salah satu pengepul susu segar Pudak.
Selain itu jumlah peternak yang masih menyetorkan susu kepadanya, karena sapi yang terjangkit PMK, susunya tidak bisa dijual atau disetorkan ke pabrik.
Editor : Putra