get app
inews
Aa Text
Read Next : Berikut Hasil Penghitungan Suara di TPS Cabup Ponorogo, Siapa yang Unggul

Sejarah Kirab dan Jamasan Pusaka Ponorogo Jelang Satu Suro

Selasa, 18 Juli 2023 | 19:40 WIB
header img
Kirab pusaka kabupaten Ponorogo foto: iNewsPonorogo.id/Putra

Kirab pusaka dan lintas sejarah ini lantas menjadi salah satu bagian dari destinasi wisata di kabupaten Ponorogo. Terlihat ribuan orang berdiri disepanjang rute yang dilewati kirab.

Menurut Bupati Ponorogo, Sugiri Sancoko mengungkapkan bahwa ada makna tertentu di tiga pusaka peninggalan Batoro Katong ini, atau dikenal sebagai pendiri Ponorogo.

“Payung atau Songsong punya arti dimana stratanya baik lurah, entah dimana pemimpin harus mampu memayungi. Kemudian tombak, tombak itu tajam di depan pemimpin harus mengambil resiko. Kemudian Angkin atau sabuk artinya harus mampu mengencangkan ikat pinggang tidak boleh rakus, tidak semena mena, semata mata untuk masyarakat,” pungkasnya. 

Setiap tahun kirab Pusaka dan Lintas Sejarah selalu ditunggu-tunggu masyarakat Ponorogo, bahkan mereka yang ada diluar kota rela pulang untuk melihat Grebeg Suro dan kirab pusaka.

Editor : Putra

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut