get app
inews
Aa Text
Read Next : Cobain Kelezatan Ceker Mercon Selatan Alun-Alun Ponorogo, Penjualnya Juga Cantik

Mencicipi Keripik Gedebog Pisang Khas Ponorogo, Sudah Terjual Sampai Australia

Kamis, 15 Agustus 2024 | 09:35 WIB
header img
Ibu rumah tangga di Ponorogo bikin jajanan enak dari bahan gedebog pisang foto: iNewsPonorogo.id/Putra

PONOROGO, iNewsPonorogo.id - Kabupaten Ponorogo memang tidak ada habisnya jika ingin berburu kuliner, dari mulai makanan khas, hingga jajanan unik tersedia. Nah salah satu camilan terbilang tidak biasa, yaitu keripik gedebog pisang

Meski terbilang aneh, namun jajanan yang ada di Desa Kupuk, Kecamatan Bungkal, Ponorogo ini cukup enak, dan disukai banyak orang. 

“Rasanya itu crispy, meski sudah diolah namun rasa khasnya masih terasa. Beda dengan keripik yang lain,” kata Putri Wahyuni, salah satu pembeli keripik gedebog.

Bagi sebagian orang mungkin tidak sampai berfikir jika gedebog pisang bisa disulap jadi jajanan yang gurih dan lezat, di tangan Umi Maryam, yang merupakan seorang ibu rumah tangga.

Editor : Putra

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut