Karoseri Bus Terbaik Buatan Indonesia, Bandingkan siapa yang Paling Keren?

Rilo Pambudi
perusahaan karoseri mana saja di Indonesia yang menjadi langganan PO bus? (Foto: Galery Instagram)

4. Laksana

Karoseri ini awalnya adalah toko mesin yang mengkhususkan diri pada mesin otomotif pada tahun 1967. Hingga pada tahun 1970-an, toko mesin tersebut kemudian berkembang sangat pesat.

Laksana kemudian mendirikan beberapa divisi, termasuk divisi auto manufaktur dengan produk utamanya adalah mobil Mitsubishi T120 Minivan. Siapa sangka, Laksana disebut sebagai karoseri dengan jumlah produk paling banyak di antara industri karoseri yang lainya. Karoseri yang juga telah merambah pasar Internasional ini  memiliki beberapa karya andalan seperti bus-bus besar yakni Proteus, Discovery dan All New Legacy Sky.

5. Nusantara Gemilang

Karoseri Nusantara Gemilang menjadi salah satu yang terbaik di Indonesia. Perusahaan karoseri ini memiliki keunikan yakni body double decker di atas chassis langka, bermerek MAN. Body andalannya diberi nama Conqueror Double Decker yang terinspirasi dari bus-bus di Eropa.

Garapan Nusantara Gemilang merupakan hasil kerja sama dengan karoseri Malaysia, Gemilang. Body bus banyak digunakan oleh PO Nusantara yang tak lain adalah pemilik karoseri tersebut. Karoseri ini juga membuat bodi tingkat untuk bus-bus tingkat milik Transjakarta.

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network