2. Sulit dipalsukan
Penggunaan benang pengaman teknologi terkini (microlenses) sebagai best practice internasional diklaim akan lebih sulit untuk dipalsukan, BI juga melakukan penguatan teknologi tinta berubah warna dengan menambahkan fitur magnetic link dan memiliki efek gerak dinamis pada pecahan besar (OVMI) sebagai best practice internasional, penguatan unsur pengaman ultraviolet (UV) dengan perluasan sebaran luas area UV dan keragaman warna.
3. Masa edar lebih lama
Penggunaan teknologi coating untuk melindungi tinta agar tidak cepat pudar pada pecahan kecil Rp5.000, Rp2.000 dan Rp1.000 diklaim akan menambah lama masa peredaran pecahan uang tersebut.
Editor : Putra
Artikel Terkait