Terungkap, Ini Maksud Ponpes di Magetan Berikan Senjata Pada Santriwatinya

Putra
Viral santriwati pondok pesantren di Magetan menenteng senjata foto: istimewa

Melalui klarifikasi ini, diharapkan kontroversi seputar foto tersebut dapat terurai, dan masyarakat dapat memahami bahwa kegiatan simulasi tersebut merupakan bagian dari program ekstrakurikuler di Ponpes Baitul Quran Al Jahra.

Sementara itu Kapolres Magetan, AKBP Muhammad Ridwan, mengklarifikasi bahwa senjata laras panjang yang dibawa oleh para santriwati ternyata adalah airsoft gun bukan senjata api.

"Senjata yang dibawa jenis airsoft gun," pungkas Kapolres Magetan.



Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network