Ledakan Tabung Gas Helium Racikan di Dadapan Ponorogo, Ini Kata Polisi

Putra
Polisi datangi TKP ledakan tabung gas racikan di Ponorogo foto: iNewsPonorogo.id/Putra

Lanjutnya, Agus menambahkan bahwa diduga gas yang ada didalam tabung bocor dan akhirnya meledak. Katimun memang sudah biasa menggunakan gas itu, untuk membuat balon jualannya. 

“Korban sebenarnya sudah menyadari tabung gasnya bocor dan mencoba melarikan diri namun keburu meledak,” terangnya.

Ledakan tersebut bukan cuma membuat m Katimun mengalami luka, akan tetapi beberapa bagian rumahnya mengalami kerusakan.

"Diharapkan warga lebih waspada dalam membuat dari bahan-bahan yang mudah terbakar," pungkasnya.

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network