Berikut 4 Bahan Alami yang Bikin Kulit Glowing, Tak Usah Buang Duit Banyak

Putra
Beberapa bahan alami yang bisa bikin kulit glowing tak perlu buang duit banyak foto: ilustrasi/istimewa

PONOROGO, iNewsPonorogo.id - Mempunyai kulit yang cerah dan sehat tentu menjadi dambaan banyak orang. Ternyata, perawatan kulit tidak harus mahal, karena kulit yang glowing bisa didapatkan dengan memanfaatkan bahan-bahan alami. Tidak hanya efektif, tetapi juga bebas dari bahan kimia berbahaya yang sering ditemukan dalam produk-produk kecantikan. 

Berikut ini adalah 4 bahan alami yang bisa Anda gunakan untuk mendapatkan kulit cerah dan glowing.

1. Yogurt

Yogurt mengandung asam laktat yang berfungsi sebagai eksfoliator lembut, mengangkat sel kulit mati, dan mencerahkan kulit. Selain itu, probiotik dalam yogurt juga baik bagi kesehatan kulit. Cara menggunakannya sangat mudah, cukup aplikasikan yogurt plain secara merata di wajah, biarkan selama 15-20 menit, kemudian bilas dengan air hangat. Lakukan perawatan ini secara rutin untuk hasil yang optimal.



Editor : Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network