4. Pihak keluarga mengikhlaskan
Alasan korban melakukan bunuh diri diperkuat keterangan pihak keluarga yang mengatakan bahwa Ni Putu RA diduga karena soal asmara, karena belum lama ini putus dari kekasihnya.
"Pihak keluarga telah menerima dan mengikhlaskan kematian korban," kata Kasat Reskrim Polres Jembana AKP Androyuan Elim.
Editor : Putra
Artikel Terkait