Menikmati Kelezatan Sego Babat Khas Ponorogo, Ada Juga Varian Sambal

Putra
Kuliner nasi babat khas Ponorogo foto: istimewa

Sang pemilik dari Warung Mbok Soe ini adalah seorang wanita cantik bernama Hilda Ayu Rahmawati, yang baru berusia 28 tahun.

"Saya sebagai penggemar kuliner dan hobi jajan, muncul ide untuk menyajikan nasi babat sesuai dengan selera lidah orang Ponorogo," ujar Hilda.

Tak kurang dari 100 hingga 150 porsi terjual setiap harinya. Dalam sehari, jumlah ayam yang digunakan mencapai 5 kg, paru 2 kg, dan babat 3 kg.

"Setiap harinya, minimal 1 kg cabai digunakan untuk membuat sambal," pungkas Hilda.

Tidak cuma bisa di nikmati di tempat, Warung Mbok Soe juga bisa dipesan melalui aplikasi serta menerima pesanan, untuk berbagai acara.

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network