Pengusaha Ini Berharta Rp10 Triliun dari Jualan Minuman Boba

Putra
Pengusaha sukses berjualan minuman Boba foto: istimewa

JAKARTA, iNewsPonorogo.id - Seorang pengusaha sukses menjadi kaya raya, cuma dari jualan minuman Boba. Orang tersebut merupakan pendiri Cha Panda, Wang Xiaokun, berhasil meraih kekayaan sekitar USD 660 juta atau Rp 10,1 triliun berkat bisnis retail minuman Bobanya.

Dalam kurun tiga tahun, usaha Cha Panda telah berhasil membuka 7.000 toko di Chengdu, China. Produk minuman seperti teh boba taro, mango pomela sago, dan jasmine milk green tea menjadi favorit konsumen.

Dilansir dari Forbes, Sabtu (18/8/2023), salah satu faktor kesuksesan Cha Panda adalah harga terjangkaunya, yang mendukung daya tarik produknya. Kehadiran banyak toko juga memainkan peran penting dalam memperluas pengaruh merek dan menjadikan produk lebih dikenal.



Editor : Dinar Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network