Kasus Demam Berdarah di Ponorogo Meningkat, Permintaan Trombosit Naik

Putra
PMI Ponorogo pastikan stock trombosit aman meski permintaan meningkat foto: iNewsPonorogo.id/Putra

PONOROGO, iNewsPonorogo.id - Tingginya kasus demam berdarah di Ponorogo berdampak pada naiknya permintaan trombosit di Palang Merah Indonesia (PMI) akhir-akhir ini. Bahkan awal bulan Maret saja, sudah ada sekitar 25 kantong. Padahal dihari biasa permintaan cuma 50-60 kantong trombosit.

“Sampai hari ini terhitung dari awal bulan Maret mengalami kenaikan permintaan trombosit,” kata ketua PMI Ponorogo, Luhur Karsanto.

Lanjutnya, Luhur menambahkan bahwa permintaan trombosit ini selalu berkoordinasi  dengan pihak Rumah Sakit. Jika dibandingkan memang peningkatannya sangat signifikan.



Editor : Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network