Seorang Digitalpreneur Ponorogo Bahas Ai di Seminar Nasional

Putra
Seminar nasional di universitas Muhammadiyah Ponorogo tentang wirausaha foto: istimewa

“Teknologi digital terpengaruh positif akan munculnya StartUp dari kalangan anak muda karena banyak kemudahan didapat, seperti halnya pemanfaatan Ai,” terangnya. 

Lanjutnyq, Gaguk menambahkan bahwa untuk UMKM, adanya Ai juga sangat berdampak positif, dengan fasilitas serta kemudahan yang diberikan oleh aplikasi Artificial Intelligence tersebut.

“UMKM merasa terbantu dengan adanya Ai.  seperti halnya desain produk, konten promosi, manajemen keuangan, analisa data dan lainnya,” ungkapnya.

Akan tetapi, masih menurut Gaguk, dibalik kemudahan Ai ada juga dampak negatif terhadap usaha lainnya seperti usaha desain grafis, jasa foto dan video karena sudah banyak orang yang belajar menggunakan Ai. 

“Meski berdampak, namun bukan berarti kelompok usaha ini mati. Namun tidak semua bisa digantikan Ai,” pungkasnya.

Pada seminar ini, pembicara mengajak anak muda dan mahasiswa mulai membuat usaha dari sekarang karena banyak peluang didepan mata dengan memanfaatkan teknologi yang ada.

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network