Negara dengan Harga Minyak Goreng Termurah, Indonesia Termasuk?

Rilo Pambudi
Pedagang Pasar Legi Ponorogo Menjual Aneka Merek Minyak Goreng(foto; inews.id/Putra)

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan harga minyak goreng di dalam negeri cukup stabil karena pemerintah mampu menekan kenaikan harga komoditas. Hal itu disampaikan dalam konferensi pers pada Sabtu (21/5/2022). 

Dalam kesempatan itu, presiden juga membandingkan harga minyak goreng RI dengan sejumlah negara, seperti Singapura dan Amerika Serikat (AS). Dibanding dengan beberapa negara lain, harga minyak goreng Indonesia jauh lebih murah.

Jokowi membeberkan, harga minyak goreng di Jerman mencapai Rp47.000 per liter, di Singapura menyentuh angka Rp41.000 per liter, lalu Amerika Serikat (AS) sebesar Rp45.000 per liter. 

Lantas selain Indonesia, negara mana saja yang memiliki harga minyak goreng termurah. Melansir IDX Channel, ada beberapa negara di benua Amerika dan Eropa yang memiliki harga minyak goreng murah.

Editor : Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network