get app
inews
Aa Text
Read Next : Kedai di Ponorogo Ini Sajikan Menu Kuliner Khas Taiwan, Ini Lokasinya

Cara Memasak Sarden Kaleng yang Enak, Segar Diolah dengan Kuah Tom Yum

Jum'at, 17 Juni 2022 | 05:30 WIB
header img
Cara memasak sarden kaleng enak (Foto: Instagram @resepaslibunda)

JAKARTA, iNews.id - Cara memasak sarden kaleng sangat mudah dan bisa dikreasikan dengan lauk pauk lain. Anda bisa menambahkan telur, kentang, terong, dan lainnya.

Sudah menjadi hal umum jika sarden kalengmerupakan menu masakan paling simpel dibuat. Selain itu rasanya juga lezat.

Tak hanya simpel dan lezat, sarden kaleng juga mudah serta cepat diolah menjadi masakan siap saji. Di samping itu, menu sarden kaleng juga dapat bervariasi tergantung kreativitas Anda.

Penasaran bagaimana cara memasak sardenkaleng yang enak dan lezat? Berikut ulasannya dirangkum

1. Cara memasak sarden kaleng tumis

1 kaleng kecil sarden kaleng instan 
3 siung bawang merah di iris 
2 siung bawang putih diiris 
3 batang cabai merah keriting, iris 
5 batang cabai rawit hijau, iris 
Secukupnya garam
Penyedap rasa dan gula 
Secukupnya air
Secukupnya minyak goreng

Editor : Putra

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut