PPATK Sebut 40 Rekening Rafael Alun Diblokir, Nilainya Rp500 Miliar

Putra
PPATK blokir 40 rekening Rafael Alun Trisanmbodo. (Foto: Twitter/iNews.id)

JAKARTA, iNewsPonorogo.id - Publik kembali dibikin heboh dengan temuan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), terungkap ada puluhan rekening diduga milik mantan pejabat Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Rafael Alun Trisambodo.

Kepala PPATK Ivan Yustiavandana pun membenarkan, bahkan sudah melakukan pemblokiran rekening yang bersangkutan. "Ya benar, lebih dari 40 rekening," jelasnya kepada MNC Portal Indonesia.

Masih menurut Ivan menambahkan bahwa, rekening tersebut bukan hanya atas nama Rafael sendiri, melainkan ada pula atas nama kekuarga serta badan hukum lainnya.

Lebih detail Ivan mengungkapkan, jika nilai mutasi rekening dalam periode 2019-2023 sekitar Rp500 miliar.

Lanjutnya, ia menuturkan, alasan pemblokiran terhadap rekening milik Rafael tersebut dalam rangka analisis yang tengah dilakukan.

Editor : Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network