Kondisi Memprihatinkan, Kapan Stadion Batoro Katong Ponorogo Pertama Dibangun

Putra
Stadion Batoro Katong Ponorogo foto: iNewsPonorogo.id/Putra

Menanggapi hal tersebut, Sekretaris Kabupaten Ponorogo, Agus Pramono mengklaim Pemkab Ponorogo tengah melakukan berbagai langkah guna memperbaiki stadion kebanggan warga bumi reog ini.

“Kami sudah melakukan berbagai langkah. Termasuk membangun pintu masuk sebelah selatan,” kata Agus Pramono.

Kemudian, lanjut Agus, bahwa pada tahun 2024 akan juga ada perbaikan untuk Stadion Batoro Katong, karena sudah menganggarkan di APBD 2024 untuk rumput.

“Rumput akan ditanam awal 2024. Sudah dianggarkan tinggal dibahas bersama DPRD. Jangan khawatir saya tangung jawab jika tidak ditanami,” terangnya.

Sementara Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disbudparpora) Judha Slamet Sarwo Edhi menegaskan bahwa perbaikan dilakukan secara bertahap.

“Pertama sebelum menanam rumput, bagaimana sistem drainase, pengairan saat musim kemarau,” pungkasnya.

Ada banyak harapan bahwa janji pemerintah untuk segera melakukan perbaikan atau bahkan kalau bisa dibangun ulang, agar bisa layak untuk digunakan pertandingan serta bisa meningkatkan prestasi sepakbola di Ponorogo.

 

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network