Ya, seseorang yang alami cedera kepala berisiko gegar otak. Kondisi ini menurut laporan WebMD menjadi jenis cedera kepala paling umum. Seseorang bahkan tidak perlu dipukul dengan keras kepalanya untuk mengalami kondisi.
Artinya, ketika kepala mengalami cedera yang berarti, gegar otak bisa terjadi. Itu kenapa gegar otak pun bisa terjadi mulai dari ringan hingga parah. Selain gegar otak, cedera kepala yang banyak dialami juga adalah luka memar di otak. Kondisi ini bisa fatalnya menyebabkan pendarahan dan pembengkakan di otak, yang berisiko tinggi sebabkan stroke jika darah tersumbat.
artikel ini telah tayang di iNews.id dengan judul: https://www.inews.id/lifestyle/seleb/jadi-korban-kdrt-lesti-kejora-alami-cedera-kepala-hingga-kerongkongan-ini-dampak-terburuknya/2#
Editor : Putra
Artikel Terkait