Sidang Kasus Tewasnya Santri Gontor, Hadirkan Saksi Orangtua Korban

Putra
Sidang lanjutan kasus tewasnya santri Gontor foto: iNewsPonorogo.id/Putra

Sementara itu Juru bicara  Ponpes Gontor, Ahmad Saifulloh mengatakan pihaknya menghormati proses hukum yang telah berlangsung dan kedepan pihaknya akan terus memperkuat sistem pengasuhan santri 

“Usai peristiwa ini, Ponpes sudah memerintahkan dua Ustad senior yang sangat berpengalaman untuk membantu didalam pola pengasuhan para santri hingga 24 jam,” ungkapnya.

Selamjutnya, ia mengungkapkan bahwa jika Pondok Moderen Gontor terus berbenah, terlebih didalam pola pengasuhan kepada para santrinya.

“Gontor merupakan ponpes yang memiliki ribuan santri. Amanat dari orang tua untuk menjaga dan mendidik mereka menjadi santri yang terbaik, oleh sebab itu kami mohon masukannya agar Gontor menjadi lebih baik lagi” pungkasnya.

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network