BREAKING NEWS Pimpinan Pondok Pesantren Modern Gontor Ponorogo KH Amal Fathullah Zarkasyi Wafat

Putra
Salah satu Pimpinan Pondok Modern Darussalam Gontor, Prof. Dr. K.H. Amal Fathullah Zarkasyi, M.A meninggal dunia foto: istimewa

Kemudian jenazah diberangkatkan menuju Universitas Darussalam (UNIDA) Gontor Kampus Siman pada pukul 16.00–18.30 WIB, dan kembali disalatkan di Masjid Jami’ UNIDA Siman pada pukul 18.30–19.00 WIB.

Pada pukul 19.00–19.15 WIB, jenazah dibawa menuju rumah duka di Gontor, lalu disemayamkan di rumah duka (depan Gedung Gambia) pada pukul 19.15–21.00 WIB, sebelum akhirnya dipindahkan ke rumah Keprabon (Kantor Pimpinan PMDG) pada pukul 21.00 WIB.

Pemakaman akan dilakukan pada Ahad, 15 Rajab 1447 H / 4 Januari 2026. Sebelumnya Jenazah disalatkan kembali di Masjid Jami’ PMDG Kampus Pusat pada pukul 08.30–09.00 WIB.



Editor : Putra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network