Meski begitu, ia tidak begitu saja mengolah daging bekicot menjadi sebuah masakan, melainkan melalui tiga proses pemasakan kembali sampai daging bekicot benar-benar bersih tanpa lendir.
Selain pengolahan yang khusus, untuk bumbu yang ia campurkan merupakan kombinasi dari bawang putih dan bawang merah, kunyit, dan beberapa rempah lain.
“Bumbunya dari berbagai rempah-rempah, untuk menambah cita rasa Bekicot,”imbuhnya.
Editor : Putra
Artikel Terkait