Miris, Siswa Madina ke Sekolah Harus Menyeberangi Sungai dan Masuk Hutan Selama 6 Jam

Ahmad Husein
Siswa menyeberang sungai untuk berangkat ke sekolah (ist)

Di dusunnya sampai saat ini belum ada sekolah. Sehingga, para murid ini harus menyeberang ke desa lain. Dia pun berharap ada gedung sekolah Khusus anak-anak agar mereka lebih aman.

"Setidaknya anak sekolah kelas, 1,2,3 bisa sekolah di sini. Kami orang tua saja tidak kuat, apalagi anak-anak," ucapnya.

Sebelumnya, aksi heroik para guru membantu siswa menyeberangi sungai di lokasi tersebut pun viral di media sosial. Rupanya, sungai tersebut menjadi satu-satunya akses bagi mereka menuju sekolah.
 

 

 

 

artikel ini telah tayang di iNews.id dengan judul: https://sumut.inews.id/berita/potret-perjuangan-siswa-di-madina-ke-sekolah-jalan-kaki-masuk-hutan-hingga-bertemu-hewan-buas/2

Editor : Putra

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network